You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Penyerapan Anggaran Di Kabupaten Kepulauan Seribu Masih Minim
.
photo Suparni - Beritajakarta.id

Penyerapan Anggaran Kepulauan Seribu Baru 19 Persen

Wakil Bupati Kepulauan Seribu, Muhammad Anwar mengimbau seluruh Unit Kerja Perangkat Daerah (UKPD) di wilayahnya meningkatkan penyerapan anggaran. Pasalnya hingga memasuki triwulan keempat, penyerapan anggaran di Kepulauan Seribu baru mencapai 19 persen.

Karena kan anggaran keluar melalui tahapan tertentu, seperti masih ada yang lelang, ada juga yang tinggal pelaksanaan

Menurut Anwar, jumlah penyerapan ini mengalami penurunan dibandingkan tahun lalu pada periode yang sama. Meski begitu, ia mengaku optimis hingga akhir tahun anggaran, penyerapan dapat digenjot hingga mencapai angka minimal sebesar 80 persen.

"Kita punya target pasti bisa. Karena kan anggaran keluar melalui tahapan tertentu, seperti masih ada yang lelang, ada juga yang tinggal pelaksanaan," kata Anwar, Selasa (1/9).

Penyerapan Rendah, Bendahara UKPD Ikuti Pelatihan

Anwar mengatakan, meskipun seperti dikejar waktu, namun realisasi anggaran tetap akan dioptimalkan.

Anwar juga berjanji akan terus mengingatkan kepada UKPD untuk terus memacu penyerapan anggaran, khususnya program-program yang berkualitas.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Wali Kota Jaksel Bersilaturahmi ke Kediaman Ketua Umum Forkabi

    access_time19-05-2025 remove_red_eye24207 personTiyo Surya Sakti
  2. Transjabodetabek Rute Vida Bekasi-Cawang Resmi Beroperasi

    access_time15-05-2025 remove_red_eye2834 personDessy Suciati
  3. Kebakaran di Petojo Selatan Berhasil Dipadamkan Petugas

    access_time20-05-2025 remove_red_eye1469 personFolmer
  4. Komisi E Usul Penambahan SLB di Jakarta

    access_time18-05-2025 remove_red_eye1296 personFakhrizal Fakhri
  5. 30 Jakpreneur Ramaikan Bazar UMKM di Pasar Rebo

    access_time15-05-2025 remove_red_eye1103 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik